Tuesday, September 12, 2006

Google Meluncurkan Google Trends


"Google Trends builds on the idea behind the Google Zeitgeist, allowing you to sort through several years of Google search queries from around the world to get a general idea of everything from user preferences on ice-cream flavors to the relative popularity of politicians in their respective cities or countries."

Demikian Marissa Mayer menjelaskan apa itu Google Trends. Berbasis pada data beberapa tahun yang dimiliki Google, sekarang kita bisa melihat bahkan membandingkan trend pencarian berdasarkan kota, wilayah maupun bahasa.


Alat ini banyak membantu terutama apabila anda ingin lebih mentargetkan iklan anda ke kota atau wilayah tertentu. Google Trends dapat diakses di http://www.google.com/trends. Contoh yang cukup mengejutkan, ternyata, menurut Google Trends, orang Jogjakarta lebih banyak melakukan pencarian untuk kata 'bisnis' dibanding orang Jakarta, Bekasi ataupun Bandung.

No comments: